Naskah Khutbah Jumat 22 April 2022, Tema: Bulan Ramadhan adalah Tarbiyah bagi Kejujuran dan Moral Kemanusiaan

- 16 April 2022, 13:20 WIB
Khutbah Jumat Terbaru, 22 April 2022 Tema: Bulan Ramadhan Adalah Tarbiyah Bagi Kejujuran dan Moral Kemanusiaan.*
Khutbah Jumat Terbaru, 22 April 2022 Tema: Bulan Ramadhan Adalah Tarbiyah Bagi Kejujuran dan Moral Kemanusiaan.* /Bermix Studio

Salah satu misi dakwah sendiri ialah memperbaiki moral kemanusiaan dan akhlak bangsa. Perbaikan moral kemanusiaan dan akhlak bangsa dilakukan dengan memperkuat keimanan dan membangun kultur kejujuran.

Setiap orang seyogyanya merasa malu melakukan kejahatan dan pelanggaran, meski tidak diketahui orang lain.

Baca Juga: Bacaan Niat Zakat Fitrah bagi Diri Sendiri hingga Keluarga Bahasa Arab, Latin, dan Artinya, Kapan Dibayar?

Dalam kaitan ini, pendidikan di lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat merupakan basis terbentuknya karakter manusia yang beriman dan jujur.

Sejalan dengan misi kerisalahan Nabi Muhammad SAW untuk memperbaiki akhlak manusia,  mari budayakan kejujuran dalam membangun masa depan yang lebih tentram, lebih maju dan lebih sejahtera dari yang dirasakan selama ini.    

Sebuah pesan dari sahabat nabi, khalifah Usman bin Affan patut direnungkan,  "Tidak seorang pun yang menyembunyikan suatu rahasia di dalam hatinya, kecuali Allah akan menampakkan pada raut wajahnya atau melalui perkataan yang terlontar dari lidahnya."

Semoga khutbah hari ini bermanfaat bagi khatib sendiri dan bagi kita semua.  

بَارَكَ اللهُ لِيْ وَلَكُمْ فِي الْقُرْآنِ الْعَظِيْمِ،

وَنَفَعَنِيْ وَإِيَّاكُمْ بِمَا فِيْهِ مِنَ الآيَاتِ وَالذِّكْرِ الْحَكِيْمِ,

وَتَقَبَّلَ مِنِّيْ وَمِنْكُمْ تِلاَوَتَهُ إِنَّهُ هُوَ السَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah