Contoh Naskah Khutbah Jumat, 1 April 2022 dengan tema: Lima Ciri Manusia Dicintai Allah

- 27 Maret 2022, 14:20 WIB
Ilustrasi Khutbah Jumat, 1 April 2022 dengan tema: Lima Ciri Manusia Dicintai Allah.
Ilustrasi Khutbah Jumat, 1 April 2022 dengan tema: Lima Ciri Manusia Dicintai Allah. /mohamed_hassan/Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM - Inilah contoh naskah khutbah Jumat, 1 April 2022 dengan tema: Lima Ciri Manusia Dicintai Allah.

Salah satu ciri manusia yang dicinta Allah yaitu jika ia melaksanakan dosa, maka ia akan diberikan hukuman langsung di dunia.

Oleh sebab itu, manusia yang dicintai Allah tidak akan diberikan oleh Allah untuk mendapatkan siksaan di Akhirat.

Baca Juga: Login prakerja.go.id untuk Daftar Kartu Prakerja Gelombang 25, Kapan Pendaftaran Dibuka? Berikut Tips Lolos

Dilansir seputarlampung.com dari suara muhammadiyah, berikut adalah contoh naskah Khutbah Jumat, 1 April 2021 dengan mengangkat tema: Lima Ciri Manusia Dicintai Allah.

Khutbah Pertama

الحَمْدُ للهِ الَّذِي هَدَى الْمُتَّقِيْنَ الصِّرَاطَ الْمُسْتَقِيْمَ وَفَضَّلَهُمْ بِالْفَوْزِ الْعَظِيْمِ، أَشْهَدُ أَنْ لَا إِلهَ إِلَّا اللهُ الرَّحْمنُ الرَّحِيْمُ وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا أَفْضَلُ الْمُرْسَلِيْنَ، اللّهُمَّ فَصَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ ذِي الْقَلْبِ الْحَلِيْمِ وَآلِهِ الْمَحْبُوْبِيْنَ وَأَصْحَابِهِ الْمَمْدُوْحِيْنَ وَمَنْ تَبِعَ سُنَّتَهُ إِلَى يَوْمِ الدِّيْنَ، وَبَعْدُ، فَيَا أَيُّهَا الْحَاضِرُوْنَ أُوْصِيْنِيْ وَإِيَّاكُمْ بِتَقْوَى اللهِ وَطَاعَتِهِ فَقَدْ فَازَ الْمُتَّقُوْنَ وَنَجَا الْمُطِيْعُوْنَ

Hadirin jamaah Jumat yang dirahmati Allah SWT

Alhamdulillah, puji syukur kita ucapkan kepada Allah SWT atas kelimpahan nikmatNya; Pertama, kita masih dikokohkan iman Islam kita. Kedua, kita masih diberikan nikmat hidup dan sehat, meski di tengah zaman pandemi seperti sekarang ini.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Suara Muhammadiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah