8 Peristiwa Bersejarah dan Penting di Bulan Rajab, Mulai dari Isra Miraj hingga Pembebasan Baitul Maqdis

- 2 Februari 2022, 09:50 WIB
Ilustrasi Sejarah penting di bulan Rajab/
Ilustrasi Sejarah penting di bulan Rajab/ /pixabay/8moments

Baca Juga: Bolehkah Wudhu di Toilet? Simak Penjelasan Lengkap Ustadz Adi Hidayat

2. Kelahiran Ali bin Abi Thalib

Pada 13 Rajab lahir Ali bin Abi Thalib, sekitar 23 tahun sebelum hijriah/599 Masehi di kota Makkah, wilayah Hijaz, Jazirah Arab.

Ali bin Abi Thalib adalah sepupu sekaligus menantu Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam. Ia menikah dengan putri Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam benama Fatimah Az Zahra.

Ali bin Abi Thalib menjabat sebagai khalifah keempat pada 656-661 M dan meninggal pada 21 Ramadhan 40 H atau 661 M.

3. Perubahan arah kiblat

pada bulan Rajab terjadi perubahan arah kiblat dari Baitul Maqdis, Masjid Al-Aqsha, ke Ka’bah di Makkah.

Peristiwa ini terjadi setelah Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam hijrah ke Madinah.

Hikmah yang bisa diambil atas peristiwa pindahnya arah kiblat adalah untuk menguji keimanan umat Islam dalam beribadah kepada Allah SWT.

Baca Juga: Bacaan Dzikir di Pagi Hari sebagai Pembuka Pintu Rizki dan Kebahagiaan Dunia Akhirat

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah