Tanda Kebesaran Allah Melalui Lebah, Ini Khasiat Madu dalam Al Quran Surah An Nahl 68: Bermanfaat bagi Manusia

- 13 Desember 2021, 10:10 WIB
Ilustrasi madu.
Ilustrasi madu. /Pexels.com/Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM - Terdapat dalam Al Quran Surah An Nahl ayat 68 yang mengungkapkan salah satu tanda kebesaran Allah.

Dalam surat An Nahl ayat 68, Allah SWT menyampaikan bahwa terkait khasiat madu yang diproduksi oleh lebah.

Madu, yang diproduksi alami oleh lebah dapat menjadi pemanis alami yang bermanfaat bagi manusia.

Madu dapat dimanfaatkan untuk mengurangi atau meminimalisir gejala penyakit yang menyerang tubuh atau bahkan bisa mengobati segala macam jenis penyakit.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat 17 Desember 2021 Singkat dan Terbaru: Bagaimana Cara Menolong Keluarga dari Siksa Neraka?

Sebagaimana berhasil dikutip seputarlampung.com dari Quran Kemenaq berikut terjemah Surah An Nahl 68 terkait lebah dan madu:

وَاَوْحٰى رَبُّكَ اِلَى النَّحْلِ اَنِ اتَّخِذِيْ مِنَ الْجِبَالِ بُيُوْتًا وَّمِنَ الشَّجَرِ وَمِمَّا يَعْرِشُوْنَۙ - ٦٨

Terjemah:

Dan Tuhanmu mengilhamkan kepada lebah, “Buatlah sarang di gunung-gunung, di pohon-pohon kayu, dan di tempat-tempat yang dibikin manusia,

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah