Ingin Persalinan Lancar Seperti Nagita Slavina tanpa Harus Keluar Biaya Mahal? Amalkan 6 Doa Ibu Hamil Ini

- 2 Desember 2021, 10:30 WIB
Ilustrasi ibu hamil
Ilustrasi ibu hamil /Unsplash/ Suhyeon Choi

“Hanya Engkaulah yang kami sembah, dan hanya kepada-Mu kami meminta pertolongan.” (QS. Al-Fatihah: 5).

Baca Juga: Sering Lapar, Haus, dan Merasa Lelah? Bisa Jadi Tanda Awal Diabetes Tipe 2, Kenali Penyebab dan Gejalanya

2. Membaca doa agar janin sehat

“Allahummah fazh waladii ma daama fii bathnii. Wasyfihi ma’ii. Anta asy-syaafii laa syifaa’an illa syifaa ‘uka syifaa ‘anlaa yughaadiru saqamaa.”

Artinya: Ya Allah, semoga Engkau lindungi bayiku ini selama ada dalam kandunganku, Berikanlah kesehatan kepadanya bersamaku. Sesungguhnya Engkaulah Maha Penyembuh. Tidak ada kesehatan selain kesehatan yang Engkau berikan, kesehatan yang tidak diakhiri dengan penyakit lain.

3. Membaca doa kesehatan bagi ibu hamil

“Allaahumma ‘aafinii fii badanii wa ‘aafinii fii sam’ii wa ‘aafini fii basharii.”

Artinya: Ya Allah, sehatkan badanku, sehatkan pendengaranku, dan sehatkan penglihatanku.

4. Membaca doa agar diberi keturunan sholeh dan sholeha

“Wallaziina yaquuluuna Rabbanaa hab lanaa min azwaajinaa wa zurriyaatinaa qurrata a'yuninw waj 'alnaa lilmuttaqiina Imaamaa.”

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah