Tetap Berbakti Meski Orang Tua Telah Tiada, Ustadz Adi Hidayat Jelaskan 3 Amalan Terbaik untuk Melakukannya

- 5 April 2021, 09:55 WIB
Ilustrasi sedekah atas nama orang tua yang sudah meninggal.
Ilustrasi sedekah atas nama orang tua yang sudah meninggal. /Zonapriangan.com/roome.id

 

SEPUTAR LAMPUNG - Orang tua adalah salah satu kunci surga yang utama. Saat orang tua telah meninggal dunia, kehilangan itu seolah menjadi lubang yang menganga di jiwanya.

Tak hanya itu, kesempatan untuk berbakti juga menjadi berkurang drastis namun tak berarti hilang sama sekali.

Meski orang tua telah tiada, anak masih bisa berbakti melalui sejumlah cara yang pahalanya bisa menjadi 'hadiah' bagi orang tuanya.

Di antara sejumlah bakti tersebut, 3 di antaranya disebut sebagai amalan terbaik bagi anak-anak yang sangat menghormati dan menyayangi orang tuanya.

Baca Juga: Punya Sistem Penanggalan Sendiri, Ini Sejarah Perumusan Kalender Hijriah dan Peristiwa Penting yang Menyertai

Melalui kanal YouTube Adi Hidayat Official pada Minggu 4 April 2021, Ustadz Adi Hidayat menuturkan 3 amalan terbaik yang bisa dilakukan anak sebagai perwujudan baktinya pada orang tua yang sudah meninggal dunia.

Sebelum mengulas 3 amalan baikti tersebut, Ustadz Adi Hidayat terlebih dahulu menjelaskan mengenai tingkatan berbakti kepada kedua orang tua, siapa yang harus di dahulukan untuk menghormati mereka.

"Kepada kedua orang tua kita wajib berbakti dan menghormatinya. Namun ketika ditanya pada siapa yang harus dihormati terlebih dahulu, maka jawabannya adalah kepada ibu," ujar Ustadz.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah