BMKG Beri Peringatan: Siklon Tropis PADDY Sebabkan Angin Kencang, Hujan Lebat, hingga Gelombang Tinggi

- 24 November 2021, 10:20 WIB
BMKG Mengeluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi, Masyarakat Diminta Agar Hati-hati
BMKG Mengeluarkan Peringatan Dini Gelombang Tinggi, Masyarakat Diminta Agar Hati-hati /Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memberi peringatan dini terhadap sejumlah wilayah yang mengalami siklon Paddy.

Memasuki akhir tahun, Indonesia memang kerap dilanda hujan dengan intensitas tinggi.

Masyarakat diimbau untuk selalu waspada, terutama ketika hujan lebat disertai angin kencang.

Siklon tropis Paddy berdampak kepada cuaca di wilayah yang dilaluinya.

Baca Juga: Tema dan Logo Hari Guru Nasional 25 November 2021 dari Kemendikbud, Ini Makna Logo HGN 2021

Beberapa wilayah di Indonesia akan merasakan dampak siklon Paddy tersebut, salah satunya Lampung.

Adapun dampak siklon Paddy yakni potensi hujan lebat, angin kencang, hingga gelombang tinggi.

 

Dilansir dari Instagram resmi BMKG, dibagikan informasi terkait dampak siklon Paddy yang terjadi di sejumlah wilayah Indonesia.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x