Terjadi Fenomena Planet Sejajar pada 24 Juni 2022, Jam Berapa dan Bagaimana Cara Menyaksikannya?

- 23 Juni 2022, 12:24 WIB
Besok terjadi fenomena planet sejajar yang bisa dilihat langsung dengan mata biasa dari bumi.
Besok terjadi fenomena planet sejajar yang bisa dilihat langsung dengan mata biasa dari bumi. /0fjd125gk87/Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM - Fenomena langka planet sejajar pada 24 Juni 2022 dapat disaksikan dari seluruh wilayah Indonesia, simak artikel ini sampai akhir untuk info lebih jelasnya.

Sebelumnya, apa yang dimaksud dengan fenomena planet sejajar? Berikut simak penjelasannya.

Fenomena planet sejajar ini sebenarnya sudah terjadi pada awal bulan Juni 2022 ini.

Tetapi puncaknya akan terjadi pada Jumat, 24 Juni 2022, dan akan ada lima planet yang sejajar dapat terlihat jelas.

Baca Juga: Profil dan Biodata Buya Arrazy yang Viral Usai Putranya Meninggal Terkena Letupan Senjata Api Milik Polisi di

Dikutip dari Space.com, fenomena planet seperti ini terjadi setiap 18-19 tahun sekali.

Dimana peristiwa seperti ini terjadi pada tahun 2004 dan artinya akan terjadi lagi pada tahun 2041 mendatang.

Untuk kelima planet yang sejajar tersebut ialah Merkurius, Venus, Mars, Jupiter, dan Saturnus.

Selanjutnya, kelima planet tersebut akan berada dalam posisi sejajar dengan bulan.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x