5 Cara Jitu Jauhkan Keluarga Dari Kabar Hoaks, Jangan Keburu Marah, Nomor Satu Paling Penting!

- 8 Februari 2021, 11:30 WIB
Berita hoax.
Berita hoax. //instagram.com/@divisihumaspolri

1. Jangan langsung menyalahkan dengan mengatakan kalau mereka menyebarkan informasi yang salah. Hal tersebur justru malah bisa membuat mereka merasa kesal.

2. Ajak bersama mencari informasi, membandingkan berita didapat dengan sumber berita yang lebih kredibel.

Baca Juga: LINK STREAMING Bocoran She Would Never Know Malam Ini, Mendadak Nostalgia, Won Jin Ah Akhirnya Sukai Rowoon?

3. Beritahu secara personal, mereka pasti akan lebih menerima ketika ditegur secara pribadi daripada di tempat umum.

4. Beritahu mereka rujukan informasi yang kaya akan data, seperti jurnal ilmiah, badan/lembaga, organisasi dunia, laman kedokteran atau web resmi lainnya.

5. Perlahan, beritahu bahwa dengan menyematkan nama tokoh terkenal/publik figur apapun profesi dan gelarnya bukan jaminan 100% kebenaran.

Baca Juga: Tips Bisnis Gorengan Dengan Modal Rp5 Juta Tapi Bisa Kantongi Cuan Puluhan Juta Per Bulan, Cuss Jalankan!

Itulah lima tips atau cara menegur anggota keluarga kita yang kedapatan mendapatkan berita hoaks, dilansir dari Kemkominfo.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah