Daftar 10 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Peringkat Pertama Memiliki Kekayaan hingga Rp3.414 Triliun

- 6 Desember 2022, 14:40 WIB
  CEO Tesla, Elon Musk, salah satu orang terkaya sedunia versi Forbes.*
CEO Tesla, Elon Musk, salah satu orang terkaya sedunia versi Forbes.* /Instagram @jalahoaks/

Pria asal Amerika Serikat yang dikenal sebagai “Oracle of Omaha” ini, merupakan salah satu investor paling sukses sepanjang masa. Warren Buffet memiliki kekayaan bersih mencapai USD 118 miliar, yang setara dengan Rp1.841 triliun.

6. Larry Page

Pria asal Amerika Serikat ini, merupakan CEO Alphabet (induk Google) hingga mengundurkan diri pada Desember 2019. Namun, ia tetap menjadi anggota dewan dan pemegang saham pengendali. Larry Page memiliki kekayaan bersih mencapai USD 111 miliar, yang setara dengan Rp1.732 triliun.

7. Sergey Brin

Pria asal Amerika Serikat ini, juga merupakan CEO Alphabet (induk Google) hingga mengundurkan diri pada Desember 2019. Namun, ia tetap menjadi anggota dewan dan pemegang saham pengendali. Sergey Brin memiliki kekayaan bersih mencapai USD 107 miliar, yang setara dengan Rp1.670 triliun.

Baca Juga: Contoh Soal Pilihan Ganda dan Kunci Jawaban PAS Kelas 5 SD Tema 3 Semester Ganjil Tahun 2022

8. Larry Ellison

Pria asal Amerika Serikat ini, merupakan CTO sekaligus salah satu pendiri raksasa perangkat lunak Oracle. Larry Ellison memiliki kekayaan bersih mencapai USD 106 miliar, yang setara dengan Rp1.654 triliun.

9. Steve Ballmer

Pria asal Amerika Serikat ini, merupakan mantan CEO Microsoft, yang memimpin perusahaan pada tahun 2000 hingga 2014. Steve Ballmer memiliki kekayaan bersih mencapai USD 91,4 miliar, yang setara dengan Rp1.425 triliun.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Forbes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x