Gudeg Yu Djum adalah salah satu tempat makan yang paling terkenal dan legendaris di Jogja.
Untuk menikmati gudeg yang enak dan murah, gudeg ini berlokasi di Jl. Wijilan, Panembahan, Kecamatan Kraton, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55131.
4. House of Raminten
The House Of Raminten adalah sebuah restoran yang unik di Jogja.
Tidak hanya namanya saja yang unik, akan tetapi konsep tempat serta kostum para pelayanya pun sangat ikonic.
Selain itu, disini juga terdapat tempat makan yang menyediakan menu-menu angkringan dengan dikemas lebih modern dan terlihat eksklusif.
Menu makanan disini yang menjadi favorit ada tahu bola, sate lilit, wedang serai, brongkos dan nasi kucing.
Lokasinya berada pinggir jalan raya dan House of Raminten ini memiliki berbagai cabang, salah satunya di Jalan FM Noto 7, Kota Baru, Yogyakarta.
5. Nasi Godog Pak Pathel