Info Loker BUMN terbaru untuk Lulusan SMA-S1, Rekrutmen Internship Program PT Pelindo, Dapat Fasilitas Ini

Tayang: 21 Maret 2023, 16:00 WIB
Penulis: Nurdianto Ds
Editor: Dzikri Abdi Setia
Informasi lowongan kerja di PT Pelindo
Informasi lowongan kerja di PT Pelindo /Pelindo

SEPUTARLAMPUNG.COM – Simak berbagai posisi yang ditawarkan pada lowongan kerja (loker) Badan Usaha Milik Negara (BUMN) untuk lulusan SMA hingga S1. 

Rekrutmen Internship Program dari PT Pelabuhan Indonesia dengan berbagai fasilitas yang akan didapat.

PT Pelindo merupakan BUMN yang bergerak di bidang logistik, terutama pengelolaan dan pengembangan pelabuhan.

Baca Juga: Ramadhan 2023: Link Twibbon, Cara Pasang ke Medsos Instagram hingga Facebook, dan Ucapan Maaf Jelang Puasa

PT Pelindo mengoperasikan 94 Pelabuhan yang terletak di 32 Provinsi Indonesia. Dari Sumatra Barat hingga Jawa Barat, Pelindo menjadi salah satu BUMN strategis dimana seluruh pelabuhan yang dikelola memiliki posisi yang signifikan dalam perhubungan jaringan perdagangan internasional berbasis transportasi laut.

Saat ini PT Pelindo membuka berbagai posisi magang dengan beberapa jurusan yang dibutuhkan untuk mengisi kekosongan yang ada.

Dilansir seputarlampung.com dari laman BUMN, berikut syarat yang harus dipenuhi bagi pelamar Rekrutmen Internship Program PT Pelindo:

Baca Juga: Ini 24 Negara Kontestan Piala Dunia U-20 yang Akan Berlangsung di Indonesia 20 Mei 2023, Ada Timnas Israel

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub